Shopee merupakan salah satu situs e-commerce yang paling banyak di gandrungi oleh masyrakat. Bila di lihat melalui playstore, jumlah unduhan aplikasi ini telah mencapai 50 juta lebih pengguna. Banyak alasan mengapa orang memilih shopee sebagai tempat destinasi untuk belanja, mungkin karena harga yang ditawarkan relatif murah dan banyak promo menarik yang diberikan setiap harinya.
Contoh program unggulan yang dihadirkan untuk memanjakan penggunanya adalah voucher shopee gratis ongkir sampai ke seluruh wilayah indonesia. Tak hanya itu, ada flash sale yang siap memberikan diskon belanja dengan berbagai macam kategori produk.
Kelebihan lainnya yang dapat kita lihat adalah dari cara pembayaran di shopee, saat ini setidaknya telah ada kurang lebih 8 metode pembayaran yang bisa digunakan. Dengan demikian, pengguna bisa memiliki berbagai macam alternatif cara bayar ketika belanja di shopee.
Berikut 6 Metode Pembayaran Di Shopee

1. Shopeepay
Shopeepay adalah dompet virtual yang kembangkan oleh shopee sebagai alat untuk menyimpan uang elektronik. Pengguna bisa langsung mengaktifkan shopeepay melalui aplikasi. Namun, agar bisa digunakan sebagai alat pembayaran, shopeepay harus di isi saldo terlebih dahulu dengan cara top up shopee pay.
2. Kartu Kredit/ Debit Online
Pemillik kartu kredit dapat menggunakan metode ini untuk melakukan pembayaran di shopee. Pembayaran akan menjadi lebih mudah dan cepat, biaya pembelian akan langsung di kreditkan pada kartu yang telah di masukan sebelumnya.
3. Indomaret
Bayar shopee di indomaret bisa menjadi solusi, bila kita tak memiliki rekening bank ataupun kartu kredit. Pembayaran bisa dilakukan hanya dengan cara memberikan kode kepada kasir/ karywan indomaret. Jadi tak perlu pusing karena tidak punya ATM dan lain-lain, kamu masih tetap bisa belanja di shopee.
4. Tranfer Bank
Alternatif lain yang bisa digunakan adalah melalui transfer bank, saat ini shopee telah support pembyaran melalui bank yang ada di indonesia sepeti BANK BCA, BNI, BRI & Mandiri.
Apalagi bila kamu menggunakan fasilitas mbanking dan internet banking, pembayaran cukup dilakukan hanya dengan menggunakan smartphone saja. Kelebihan cara ini adalah pembayaran akan di cek otomatis, kamu cukup melakukan transfer melalui nomor virtual account.
5. Alfamart
Sama hal nya sepeti di indomaret, kamu juga bayar shopee di alfamart. Caranya hampir sama, hanya saja pada saat memilih metode pembayaran, kamu harus memilih alfamart. Walaupun caranya sama, tetapi antara indomaret dan alfamart memiliki kode pembayaran yang berbeda.
6. Oneklik
Cara pembayaran di shopee yang terakhir ini hanya bisa digunakan untuk pengguna yang memiliki kartu ATM BCA. Sistemnya, pengguna bisa langsung memasukan nomor kartu atm di metode pembayaran, nah bila nanti belanja dengan cara ini, maka biaya akan langsung di tarik dari rekening yang terdaftar. Namun kekurangnya, kita hanya di berikan limit 1 juta perharinya untuk melakukan transaksi.
Rekomendasi:
- Cara Chat Toko di Shopee Menanyakan mengenai produk ke penjual di toko Shopee sebaiknya memang diambil untuk memastikan hal-hal yang belum jelas. Misalnya produk itu asli atau tidak, pilihan ukuran maupun warna yang diinginkan. Bagaimana…
- Alamat Tidak Sah Shopee | Penyebab & Cara Mengatasi Alamat tidak sah shopee - Belanja online saat ini sudah menjadi bagian dari kebiasaan masyarakat indonesia terutama bagi generasi milenial. Tidak seperti dulu, kebanyakan orang belum berani belanja online karena…
- Cara Mengecek Resi Shopee | Melacak Status Pengiriman Cara mengecek resi shopee - Belanja online kini menjadi solusi yang baik untuk kamu yang tidak mau ribet, belanja cukup dilakukan dari rumah dengan menggunakan aplikasi berbasis smartphone. Saat ini…
- Kode Voucher Shopee Gratis Ongkir | Cara Mendapatkannya Belanja atau membeli barang kini bisa dilakukan dengan mudah berkat adanya kemajuan teknologi. Kamu tak perlu datang jauh-jauh ke pusat perbelanjaan, karena sudah banyak toko online terpercaya yang siap sedia…
- Cara Bayar Pakai Shopeepay Agar Bisa Klaim Voucher… Membeli barang di shopee memang bisa menjadi alternatif untuk kamu yang malas pergi keluar rumah. Berbagai kebutuhan sehari-hari seperti misalnya makanan pokok dan produk elektronik tersedia disana. Untuk harga yang…
- Cara Mengaktifkan Shopeepay Terbaru 2024 | Langsung Aktif Shopeepay adalah layanan dompet virtual atau uang elektronik yang berfungsi sebagai alat pembayaran di aplikasi shopee. Alasan kenapa kamu harus menggunakan shopeepay adalah karena banyak memiliki keuntungan didalamnya. Salah satunya…
- Cara Daftar Driver Shopee Food Online Beserta Syarat… Kehadiran Shopee Food disambut baik oleh masyarakat. Seiring berjalannya waktu pengguna layanan ini terus meningkat. Lowongan mitra pengemudi juga terus dibuka demi mencukupi kebutuhan delivery. Jika Anda tertarik ingin jadi…
- Kenapa Voucher Shopee Tidak Bisa Digunakan Kenapa Voucher Shopee Tidak Bisa Digunakan? - Omhape.com, Voucher Shopee emang keren banget, deh! Nggak cuma bikin belanja jadi lebih hemat, tapi juga memberikan diskon atau potongan harga buat para…
- Cara Mengecek Resi Shopee Standar Expres Shopee merupakan aplikasi belanja online favorit di Indonesia. Produk yang ditawarkan tak cuma dari dalam negeri namun juga luar negeri terutama dari China. Shopee menawarkan dua pilihan logistik yaitu Standard…
- Cara Membuat Akun Shopee Untuk Jualan [Langsung Dari HP] Dimasa pandemi seperti ini semua kegiatan jadi terbatas, termasuk dalam bidang usaha jual beli. Banyak penjual mulai beralih dalam melakukan transaksi, yang semula konvensional kini pindah ke marketplace online. Tak…
- 6 Cara Menggunakan Koin Shopee Untuk Belanja & Beli Pulsa Cara menggunakan koin shopee - Halo pengguna setia shopee, sudah tahu belum sekarang ada reward koin shopee lho. Kamu bisa memanfaatkan koin shopee yang di peroleh untuk berbelanja produk apapun…
- Cara Bayar Shopee Pakai Akulaku Di samping membayar Shopee menggunakan Shopee Paylater (SPaylater), konsumen pun dapat memakai Akulaku untuk cara pembayaran setelah 30 hari atau juga cicilan sampai 12 bulan. Cara bayar Shopee pakai Akulaku…
- Cara Isi Saldo ShopeePay Lewat Alfamart, Indomaret & ATM Shopeepay adalah dompet virtual atau uang elektronik yang bisa digunakan sebagai alat pembayaran sah di aplikasi Shopee. Selain untuk pembayaran secara online, juga mendukung pembayaran offline di merchant yang telah…
- 7 Cara Membeli Barang Di shopee Mudah Terbaru 2024 Cara membeli barang di shopee - Belanja online kini sudah menjadi hal yang lumrah di kalangan masyarakat indonesia. Tidak seperti dahulu, orang kebanyakan akan ragu untuk membeli barang melalui situs…
- Cara Bayar Belanjaan Shopee Di Indomaret [Mudah & Cepat] Aktifitas belanja online mungkin sudah tidak asing lagi untuk sebagian kalangan masyarakat. Berbagai kemudahan dapat kita rasakan, mulai dari memilih barang, pengiriman yang cepat, hingga pembayaran yang mudah. Salah satu…